Assalmualaikum Wr.Wb
kali ini saya akan memostingkan tentang "simulasi jaringan Bank BRI kator cabang kota Bandung, Kabupaten Bandung, Kabupaten Sumedang, kabupaten Cirebon, Kota Tasikmalaya dan kota Bekasi"
Jaringan Komputer adalah suatu sistem yang terdiri
dari dua atau lebih perangkat komputer serta perangkat - perangkat lainnya yang
dibuat atau dirancang untuk dapat berkerja sama dengan tujuan agar dapat
berkomunikasi, mengakses informasi, meminta serta memberikan layanan atau
service antara komputer satu dengan yang lainnya. Type jaringan yang akan kami
gunakan yaitu Client server
Client server merupakan sebuah model jaringan
komputer dimana salah satu dari komputer difungsikan sebagai Server yang
bertugas melayani komputer lain yang difungsikan sebagai Client. Dalam simulasi
jaringan yang kami buat jenis jaringan
yang digunakan yaitu jaringan WAN, kami menggunakan jaringan WAN karena kami
akan membuat jaringan BANK BRI dengan tiap kantor Cabang yang berjarak begitu
jauh maka kami memakai jaringan WAN.
Berdasarkan perancangan yang kami buat jaringan
tersebut menggunakan topologi star, topologi ini membentuk seperti bintang
karena semua komputer di hubungkan ke sebuah switch dengan kabel UTP, sehingga
switch lah pusat dari jaringan dan bertugas untuk mengontrol lalu lintas data
Aplikasi yang kita gunakan pada pembuatan simulasi
jaringan BANK BRI ini menggunakan Cisco Packet Tracer yaitu sebuah aplikasi
yang berfungsi sebagai simulasi dalam membuat sebuah jaringan, dalam aplikasi
ini sudah disediakan berbagai perangkat yang berhubungan dengan jaringan.
Komponen Hardware yang digunakan :
- PC
Dalam
penggunaan tiap cabangnya terdapat masing-masing 2 PC dengan total semua 12 PC
- Server (terpisah)
Dari simulasi yang telah kelompok kami
buat terdapat 4 Server yang terdiri dari
DNS, WEB, MAIL, DHCP dari masing-masing server tersebut berbeda fungsi. Fungsi DNS server disini yaitu untuk menerjemahkan alamat IP menjadi sebuah domain. Web server yaitu merupakan kelanjutan dari DNS server setelah kita membuat DNS maka kita bisa membuat web dengan alamat dari DNS kita. Mail server merupakan system pengiriman surat melalui jaringan yang ada supaya semua dapat mengirimkan email. Fungsi DHCP server yaitu supaya memudahkan pengalamatan IP secara otomatis pada client tetapi fungsi DHCP server disini hanya berfungsi pada IP router. Ke 4 Server tersebut khusus di tempatkan di ruangan server yang berada di kantor pusat
DNS, WEB, MAIL, DHCP dari masing-masing server tersebut berbeda fungsi. Fungsi DNS server disini yaitu untuk menerjemahkan alamat IP menjadi sebuah domain. Web server yaitu merupakan kelanjutan dari DNS server setelah kita membuat DNS maka kita bisa membuat web dengan alamat dari DNS kita. Mail server merupakan system pengiriman surat melalui jaringan yang ada supaya semua dapat mengirimkan email. Fungsi DHCP server yaitu supaya memudahkan pengalamatan IP secara otomatis pada client tetapi fungsi DHCP server disini hanya berfungsi pada IP router. Ke 4 Server tersebut khusus di tempatkan di ruangan server yang berada di kantor pusat
- Switch
Switch
merupakan perangkat keras pada jaringan computer sebagai media penghubung antar
computer, dari pembuatan simulasi jaringan tersebut tiap cabangnya terdapat 1
switch dengan 24 port dengan jumlah 7 switch.
- Router
Router merupakan perangkat keras
jaringan computer yang dapat digunakan untuk menghubungkan beberapa jaringan yang sama atau berbeda,
fungsi router disini untuk membagi atau mendistribusikan IP address baik itu
secara statis atapun DHCP kepada semua computer yang terhubung ke router
tersebut. Dari simulasi yang telah dibuat terdapat masing-masing 1 router tiap
cabangnya, dengan jumlah keseluruhan 7
router dimana 1 router digunakan di ruang khusus server dan sisanya digunakan
di tiap cabang, router yang digunakan bertipe generic.
- Kabel UTP+RJ45
Kabel
UTP yang digunakan yaitu jenis stright karena semua PC yang terhubung ke switch
dan router menggunakan kabel UTP jenis straight
- Kabel Serial DTE
Adapun kabel yang digunakan selain
straight yaitu kabel Serial DTE, digunakan untuk menghubungkan tiap router ke Cloud.
- Cloud Computing
Cloud computing adalah sebuah teknologi
yang mengacu pada penggunaan media internet sebagai sumber daya komputasi. Cloud
disini digunakan agar semua cabang bisa terkoneksi ke internet.
Penjelasan Studi kasus :
Dari tiap cabangnya router akan mendapatkan sinyal
dari cloud agar bisa saling terhubung dari computer cabang ke computer cabang
lainnya dengan server sebagai pusatnya contohnya seperti mengirimkan email. Untuk
lebih jelasnya dapat di lihat pada langkah-langkah pembuatan jaringan tersebut.
Langkah-langkah membuat simulasi
jaringan BANK BRI
1. Pertama-tama
kita mendesain pemasangan perangkat-perangkat jaringan dan menentukan nama perangkat,
port koneksi, IP address dan menyambungkan antar perangkat dengan kabel
sehingga akan menghasilkan gambar seperti di bawah ini
( Gambar Simulasi Jaringan BANK BRI )
2. Setelah
menyambungkan semua perangkat dengan kabel lalu konfigurasi pada router dan
membuat agar jaringan tersebut mendapat IP DHCP, masukan IP address pada router
dengan port yang terhubung ke switch disini kami menggunakan port fa0/0.
Lalu masuk ke CLI dengan mengetikan
perintah :
#ip
dhcp pool (nama dhcp)
#net
192.168.1.1 255.255.255.0
#default 192.168.1.2
#dns-server
8.8.8.8
#exit
#end
Masuk ke desktop pada tiap pc dan masuk ke
IP configuration klik DHCP maka akan otomatis terisi IP address nya.
3. Konfigurasi
IP server
a. Server
DNS
Klik server DNS dan pilih config Global
setting masukan Gateway IP (8.0.0.1) yg terhubung ke switch dan DNS server
(8.8.8.8).
Setelah itu klik interface dan masuk ke
fa0 masukan IP address nya
Setelah
itu pilih service lalu klik DNS masukan alamat untuk web dan mail yg di inginkan pada
kotak name lalu masukan address nya.
misalnya
: ib.bri.co.id dengan address 8.8.8.7
mail.bri.co.id dengan address 8.8.8.6
seperti pada gambar di bawah ini
b. Server
Web
Klik server Web dan pilih config Global setting masukan
Gateway ip (8.0.0.1) yg terhubung ke switch dan DNS server (8.8.8.8)
Setelah itu klik interface dan masuk ke fa0 masukan
IP address nya
Pilih service masuk ke menu http dan
membuat tampilan web
c. Server
Mail
Klik server Mail dan pilih config Global
setting masukan Gateway ip (8.0.0.1)
yang terhubung ke switch dan DNS server (8.8.8.8)
yang terhubung ke switch dan DNS server (8.8.8.8)
Setelah
itu klik interface dan masuk ke fa0 masukan IP address nya
Pilih service masuk ke menu Mail,
untuk mengisi Domain Name pada kotak
dialog tersebut kita isi dengan domain name yang sudah kita buat di server DNS
tadi. Lalu buat user name dan password pc pada tiap cabang
dialog tersebut kita isi dengan domain name yang sudah kita buat di server DNS
tadi. Lalu buat user name dan password pc pada tiap cabang
d. Server
DHCP
Klik server DHCP dan pilih config Global
setting masukan Gateway ip (8.0.0.1) yg terhubung ke switch dan DNS server
(8.8.8.8)
Setelah
itu klik interface dan masuk ke fa0 masukan IP address nya
Pilih
service masuk ke menu DHCP pilih on agar DHCP nya aktif dan kemudian
save
save
4. Konfigurasi
Cloud
Klik Cloud Internet nya dan pilih config
kemudian tambahkan nama kota tiap cabangnya dari serial 1 sampai serial 9
Pada gambar diatas
telah ditambahkan nama kota pada Serial 1, Setelah semua serial
ditambahkan seperti pada gambar diatas selanjutnya pilih Connections dan pilih
frame relay untuk menghubungkan tiap serialnya
5. Selanjutnya
lakukan setting static pada tiap router cabang termasuk router server
Klik Router pilih config kemudian pilih static dan isi
IP address nya
Setelah
melakukan setting static pada router masuk ke CLI dan ketikan
#encapsulation
frame-relay
6. Kemudian
lakukan test koneksi kirim pesan pada tiap PC cabang, jika successful
berarti semua sudah terhubung
berarti semua sudah terhubung
Test koneksi dengan cmd dari Cabang Kota
Bandung ke Cabang Kabupaten Cirebon
7. Kirim
email
Pertama konfigurasi email pada computer setiap
cabang seperti di bawah ini
Kemudian
kita uji email tersebut
Receive
email
Mungkin
cukup sekian postingan kali ini, semoga pembahasan tentang "Simulasi
Jaringan BANK BRI" diatas dapat bermanfaat bagi kita semua
Terimakasih sudah berkunjung ya...Tetap belajar dan Always Keep High Spirit....!!!
Copyright@kelompok3
Derida Sayidatyna
Eric Madae Dieny El-huda
Heri Kuswanto
Wassalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Silakan tinggalkan komentar anda. DILARANG KERAS menyimpan link blog/web pada komentar dengan tujuan backlink, Spam.